Menu

Mode Gelap
Kapolsek Pebayuran Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim PT Aswar Jaya Group Mengucapkan Selamat Ulang Tahun yang Ke-34 Kepada Sapar Alias Ayala Kecamatan Pebayuran Meraih Juara 2 Dalam Lomba Festival Tabuh Bedug 2025 Tingkat Kabupaten Bekasi Ketua Umum Pergunu KH Asep Saifudim Chalim MA. Tidak Ada Alasan Sekolah Tidak Gratis Seorang Wartawan Abal Abal Diduga Melakukan Pemerasan Terhadap Pengawas SPBU Menyambut Bulan Ramadhan, DPC FRN Kabupaten Tangerang Bagikan Makanan Takjil Kepada Sesama.

Daerah

Team Kecamatan Pebayuran Melaksanakan Giat Monitoring Evaluasi Kegiatan Anggaran Tahun 2024

badge-check


					Team Kecamatan Pebayuran Melaksanakan Giat Monitoring Evaluasi Kegiatan Anggaran Tahun 2024 Perbesar

Bekasi – Seputarindonesia –  Pemerintah Kecamatan Pebayuran Melaksanakan Giat Monitoring Evaluasi Kegiatan yang Bersumber dari Dana ADD, DD Dan Bantuan Propinsi Jawa barat Anggaran 2024, Rabu (5/2/2025).

Kegiatan Monitoring ini Dibagi 4 Team Dengan masing-masing Petugas Yang sudah Dibentuk Dan Ditunjuk Oleh Hasyim Adnan Adha, S.STP.,MSi Camat Pebayuran, Karena Dalam kurun waktu 3 hari harus sudah selesai di 12 Desa yang ada Di kecamatan Pebayuran, Terhitung dari mulai tanggal 04 Februari-06 Februari 2025.

Team dari Kecamatan Pebayuran yang bertugas melakukan Monitoring, Mulyadi Alzauhadi, S.E.,Msi Kasi Pemerintahan (KASIPEM) Aan Rohimat, S.Pd Kasi Trantib (MP) Suhandi Noor, S.Pd.,I.,MM (Ekbang) Nengtri Sulastini, S.E Kasi PMD, yang hari ini Bertugas Di 4 Desa yaitu, Desa Karang Haur, Karangjaya, Karangsegar Dan Desa Bantarsari.

Hasyim Adnan Adha, S.STP.,MSi Camat Pebayuran Menjelaskan, “Kegiatan Monitoring Evaluasi (MONEV) ini sudah kita laksanakan dari hari Selasa 04 Februari Kemarin dan Hari ini Rabu 05 Februari adalah hari kedua dalam Kegiatan Monitoring ini, dan akan kami lanjutkan sampai tanggal 6 Februari 2026 Besok.”jelas Hasyim Adnan Adha.

Hasyim Adnan Adha, S.STP.,MSi, juga menambahkan, “kegiatan ini sebagai implementasi pelimpahan yang disampaikan undang-undang dan PP 43 tugas dan wewenang untuk melaksanakan pembinaan dan pengawasan salah satunya terkait pasilitasi pembinaan anggaran Desa dan aset Desa, jadi sebagai bentuk pertanggung jawaban kita, fungsi pengawasan kita, fungsi pembinaan kita dalam melakukan pengawasan-pengawasan disetiap Desa Terkait anggaran Desa.”tambahnya.

Sementara itu, Guntur Sukarman, S.Pd selaku Sekretaris Desa (SEKDES) Karang Segar menyampaikan apresiasi terhadap kegiatan monitoring dan evaluasi ini. Ia menegaskan pentingnya kegiatan ini dalam memastikan penggunaan dana Desa yang tepat sasaran dan transparan.

“Hari ini, kami sangat berterima kasih kepada Kecamatan Pebayuran yang telah melaksanakan monitoring dan evaluasi diDesa Karangreja. Kami berharap melalui kegiatan ini, pengelolaan dana Desa kami bisa semakin baik, transparan, dan akuntabel. Kami juga berharap agar pemerintahan Desa kami dapat terus memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat,” ujar Guntur Sukarman, S.Pd.

(Ling)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kapolsek Pebayuran Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim

24 Maret 2025 - 11:44 WIB

Kecamatan Pebayuran Meraih Juara 2 Dalam Lomba Festival Tabuh Bedug 2025 Tingkat Kabupaten Bekasi

24 Maret 2025 - 04:56 WIB

Ketua Umum Pergunu KH Asep Saifudim Chalim MA. Tidak Ada Alasan Sekolah Tidak Gratis

23 Maret 2025 - 14:34 WIB

Menyambut Bulan Ramadhan, DPC FRN Kabupaten Tangerang Bagikan Makanan Takjil Kepada Sesama.

23 Maret 2025 - 11:38 WIB

Karang Taruna Kelurahan Kertasari Beserta Jajarannya Berbagi Ta,Jil 300 Bok Pada Masyarakat Pelintas Jalan

23 Maret 2025 - 11:15 WIB

Trending di News