Probolinggo ~ Nuansa semarak Dirgahayu Republik Indonesia ke 79 sudah mulai terasa di tengah masyarakat Desa Pesawahan. Hal itu relevan dengan Tema Peringatan HUT ke-79 Kemerdekaan RI tahun 2024 adalah “Nusantara Baru Indonesia Maju”.

Lomba memeriahkan adalah hasil swadaya masyarakat dan dukungan dari Kepala Desa Pesawahan. menghias jalan diperkirakan sepanjang 500 meter dengan lampu, bendera, umbul umbul dan gapura serta macam-macam perlombaan.
Bhabinkamtibmas Amankan Karnaval Siswa Yayasan Al Wathoniyah Dalam Rangka HUT RI ke-79 Di Bintara
Antara lain yang di adakan di RT 1 yaitu lari karung, lari dalam kardus, lari balon berpasang pasangan, lari kelereng, makan kerupuk, lari nyukun talam dll,
Sepi Job, DJ Asal Medan Jadi Kurir Sabu 11,3 Kg Jaringan Internasional
Kegiatan ini di prakarsai oleh tokoh masyarakat, tokoh kepemudaan Adnan Hidayat.
Dari kekompakan masyarakat Desa Pesawahan Dusun Sumanbito khusus nya RT 1 dan RT 2 karena ke cintaannya ke NKRI dan untuk menghormati para Pahlawan nya telah mendahului semoga amal dan perjuangan nya diterima disisinya, sekali merdeka tetap merdeka.(Team)







